Perumda Tirta Intan Garut Gelar Iftar Ramadan Bersama 70 Anak Yatim dan Dhuafa

- Jurnalis

Kamis, 20 April 2023 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Intan  Garut Dr H Aja Rowikarim MAg  poto bersama usai melaksanakan Iftar Ramdan dengan anak yatim dan dhuafa di Mushola Al Karimah PDAM Tirta Intan Garut, Selasa (18/4/2023)

Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Intan Garut Dr H Aja Rowikarim MAg poto bersama usai melaksanakan Iftar Ramdan dengan anak yatim dan dhuafa di Mushola Al Karimah PDAM Tirta Intan Garut, Selasa (18/4/2023)

WARTA GARUT – Perumda Air Minum Tirta Intan Kabupaten Garut mengadakan iftar ramadan bersama 70 anak yatim dan dhuafa di Mushola Al Karomah Kantor Perumda Air Minum Tirta Intan Garut, Jalan Raya Bayongbong – Garut Kecamatan Cilawu, Kabupaten Garut, Selasa (18/4/2023). Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Perumda Tirta Intan terhadap masyarakat yang membutuhkan, terutama di bulan suci Ramadan.

Dalam acara tersebut, Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Intan Garut, yaitu Dr. H. Aja Rowikarim memberikan pesan kepada semua peserta yang hadir.

“Barangsiapa yang cinta Rasul, nanti Rasul oleh Allah diberikan kekuatan untuk menolong orang tua kita, menolong diri kita. Nah kalau kita ingin ditolong sama Rasul maka kita juga harus terus membaca sholawat,” ujarnya.

Baca Juga :  Kepala Kemenag Garut Dorong Penguatan Pedagogik Guru PAI dalam Workshop Regional Jawa Barat

Di samping itu, dalam acara tersebut juga diadakan pembacaan hafalan Juz Amma oleh anak-anak yatim dan dhuafa, termasuk di antaranya surat An-Nasr. Selain itu, Direktur Utama Perumda Tirta Intan Garut juga memberikan berbagai hadiah kepada para peserta.

Dalam doanya, Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Intan Garut, Dr. H. Aja Rowikarim memohon kepada Allah SWT agar memberikan kesehatan yang baik serta umur yang panjang kepada semua orang yang hadir dalam kegiatan iftar ramadan bersama anak yatim piatu tersebut.

Baca Juga :  Universitas Garut Umumkan Pemenang Lomba Video KKN Tematik 2024 

“Ibu-ibu, bapak-bapak yang ada di sini serta seluruh karyawan PDAM Tirta Intan Garut agar diberikan kesehatan semuanya, panjangkan usianya yang berkah semuanya, dimudahkan juga rezekinya. Kita berdoa juga agar kita semua bisa dijadikan anak yang sholeh, sholehah, bisa berbakti kepada negara dan bangsa, serta mendapatkan kebahagiaan di dunia dan di akhirat. Mudah-mudahan kita mendapatkan keberkahan dari Allah subhanahu wa ta’ala,” tutupnya.

Berita Terkait

Hari Bakti Pekerjaan Umum 2024: Mengenang 79 Tahun Bakti Membangun Negeri 
Program Sertifikasi Tanah Wakaf, Kemenag Garut dan BPN Perkuat Sinergi untuk Umat
Irawan Hidayah Tegaskan Solidaritas Asgar Indonesia: Kunci Sukses Membangun Garut Lebih Baik!
Keluarga Besar MAN 1 Garut Berduka Atas Wafatnya Ketua Komite Drs. Yana Yuhana
Viral! Muiz, Penjual Cakwe yang Hidupi Ibu dan 7 Adik di Tengah Keterbatasan
Perumda Tirta Intan Garut Mantapkan Kinerja dan Netralitas Menjelang Pilkada 2024
PLN UP3 Garut Sukses Hadirkan Pasokan Listrik Aman Tanpa Kedip Dalam Kegiatan Srikandi PLN Movement Program Peningkatan Kesehatan Ibu dan Anak Dalam Rangka Menjelang Nataru
Kemenag Garut Laksanakan Seleksi PPIH Arab Saudi dan Kloter 1446 dengan Transparansi Digital dan Proses Ketat
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 06:56 WIB

Hari Bakti Pekerjaan Umum 2024: Mengenang 79 Tahun Bakti Membangun Negeri 

Jumat, 29 November 2024 - 19:14 WIB

Irawan Hidayah Tegaskan Solidaritas Asgar Indonesia: Kunci Sukses Membangun Garut Lebih Baik!

Kamis, 28 November 2024 - 13:32 WIB

Keluarga Besar MAN 1 Garut Berduka Atas Wafatnya Ketua Komite Drs. Yana Yuhana

Selasa, 26 November 2024 - 20:02 WIB

Viral! Muiz, Penjual Cakwe yang Hidupi Ibu dan 7 Adik di Tengah Keterbatasan

Senin, 25 November 2024 - 05:31 WIB

Perumda Tirta Intan Garut Mantapkan Kinerja dan Netralitas Menjelang Pilkada 2024

Berita Terbaru

error: Content is protected !!