Garut Canangkan Program Garmen dan Gacor

- Jurnalis

Kamis, 30 September 2021 - 19:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

– Pemerintah Kabupaten Garut, tengah mencanangkan  program Garut Merdeka Internet (Garmen) serta Garut Caang Informasi (Gacor), Program itu diterapkan di Desa Indralayang, Kecamatan Caringin, Rabu (29/09/2021).

– Pemerintah Kabupaten Garut, tengah mencanangkan program Garut Merdeka Internet (Garmen) serta Garut Caang Informasi (Gacor), Program itu diterapkan di Desa Indralayang, Kecamatan Caringin, Rabu (29/09/2021).

CARINGIN, GARUT – Pemerintah Kabupaten Garut, tengah mencanangkan program Garut Merdeka Internet (Garmen) serta Garut Caang Informasi (Gacor), Program itu diterapkan di Desa Indralayang, Kecamatan Caringin, Rabu (29/09/2021).
Pada kesempatan itu, Bupati Garut Rudi Gunawan, melakukan uji coba konektivitas internet di Desa Indralayang, dengan melakukan panggilan ke luar daerah dan ke luar negeri. Pengujian konetivitas tersebut untuk memastikan akses internet tidak tidak terjadi blangspot atau tidak ada sinyal.

” Komitmen kita, di manapun kita berada kita mendapatkan akses yang luar biasa, tidak ada lagi alasan di sekitar pemerintahan ada yang blankspot,” ujarnya.

Baca Juga :  Dedi Mulyadi Targetkan Swasembada Jagung, Garut Jadi Motor Utama Pertanian Jabar!

Ia menegaskan, adanya jaringan internet di Desa Indralayang, Dapat digunakan oleh seluruh masyarakat, tetapi, pihaknya meminta agar penggunaan internet tersebut digunakan untuk hal-hal yang positif.

“Tolong internet ini, dimanfaatkan dengan baik, untuk pendidikan dan peningkatan ekonomi, saya mohon kepada para ulama, dan guru-guru untuk mengawasi, agar internet ini jangan sampai gunakan untuk mengakses hal yang negatif,” katanya.

Rudi meminta, kepada Para Kepala Kecamatan Terakhir, sistem penganggaran serta sistem pemerintahan di tahun 2022 sudah berbasis elektronik.

Baca Juga :  Bupati Garut Syakur Amin Dukung Reaktivasi Jalur Kereta Api: Dorong Distribusi Pertanian dan Pariwisata

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Garut, Muksin, menuturkan, program program Garut Merdeka Internet serta Garut Caang Informasi ini, untuk menunjang pelaksanaan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Garut. terutama dalam hal penyediaan layanan infrastruktur informasi dan komunikasi dalam pelaksanaan layanan publik bagi masyarakat Garut.

“Program Garmen dan Gacor ini, diterapkan khusus di wilayah yang sulit mendapatkan akses jaringan komunikasi atau blank spot.” ucapnya

Berita Terkait

60 Hari Pertama! Bupati Garut Syakur Amin Umumkan Evaluasi ASN dan Rencana Mutasi
Kemenag Garut Pastikan Jamaah Haji 2025 Diberangkatkan dalam 5 Kloter, Ini Rinciannya
Apel Pagi Kemenag Garut Peringati Hari Kartini, Kepala Kemenag Tekankan Peran Strategis Perempuan
Kasi PHU Kemenag Garut, H. Indra Azwar Buka Jalan Sehat Milad MAN 1 Garut: “Langkah Bersama untuk Negeri!”
Teh Putri Tinjau Kecamatan Sucinaraja, Dorong Komposter dan Ketahanan Pangan Lokal
Wabup Garut Putri Karlina Soroti TPS Viral di Sucinaraja, Akan Jadi Lokasi Percontohan Pengelolaan Sampah
Penutupan MTQ XLV! Wakil Ketua DPRD Garut, Dilla Nurul Fadillah: Ini Bukti Semangat Qur’ani Warga Garut
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Garut, H. S. Fahmi Dukung Haji Inklusif: Semua Warga Garut Harus Bisa Beribadah Tanpa Hambatan!
Berita ini 103 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 16:41 WIB

60 Hari Pertama! Bupati Garut Syakur Amin Umumkan Evaluasi ASN dan Rencana Mutasi

Senin, 21 April 2025 - 13:29 WIB

Kemenag Garut Pastikan Jamaah Haji 2025 Diberangkatkan dalam 5 Kloter, Ini Rinciannya

Senin, 21 April 2025 - 13:26 WIB

Apel Pagi Kemenag Garut Peringati Hari Kartini, Kepala Kemenag Tekankan Peran Strategis Perempuan

Minggu, 20 April 2025 - 07:59 WIB

Teh Putri Tinjau Kecamatan Sucinaraja, Dorong Komposter dan Ketahanan Pangan Lokal

Minggu, 20 April 2025 - 07:40 WIB

Wabup Garut Putri Karlina Soroti TPS Viral di Sucinaraja, Akan Jadi Lokasi Percontohan Pengelolaan Sampah

Berita Terbaru

error: Content is protected !!