Ratusan Peserta Mengikuti Seminar Nasional Dalam Rangka Dies Natalis ke-16 STIKes Karsa Husada Garut

- Jurnalis

Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ratusan Peserta Mengikuti Seminar Nasional Dalam Rangka Dies Natalis ke-16 STIKes Karsa Husada Garut

Ratusan Peserta Mengikuti Seminar Nasional Dalam Rangka Dies Natalis ke-16 STIKes Karsa Husada Garut

WARTAGARUT.COM – Perayaan dies natalis ke-16 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Karsa Husada Garut diwarnai dengan penuh semangat dalam bentuk kegiatan yang tak hanya meriah, tetapi juga bermanfaat. 

Dalam rangkaian perayaan ini, STIKes Karsa Husada mengadakan Seminar Nasional yang bertajuk “Pengembangan Sumber Daya Manusia Berbasis Inovasi Menuju Perguruan Tinggi Unggul.”

“Seminar ini dihadiri ratusan peserta antara lain mahasiswa, dosen, tenaga pendidikan, serta tamu undangan dari berbagai perguruan tinggi di wilayah Garut,” ungkap Ketua Panitia Seminar Nasional, Andhika Lungguh Perceka, S. Kom., M.Si, saat ditemui di acara tersebut di Gedung Pendopo, Kamis, 24 Agustus 2023.

Baca Juga :  Zahra Aulia dari MAN 1 Garut Juara 1 Lomba Story Telling Tingkat Jawa Barat di ITG Festival 2025

Andhika mengungkapkan bahwa Para peserta yang hadir tidak hanya datang dari Garut tetapi  juga menyebutkan bahwa sebagian peserta mengikuti seminar ini melalui platform digital, seperti Zoom dan live streaming YouTube. 

“Khususnya untuk tingkat satu, kami menerima partisipasi sebanyak 550 orang peserta secara langsung di Pendopo Kabupaten Garut. Sementara itu, peserta tingkat dua, tiga, dan empat dapat mengikuti acara ini secara virtual melalui Zoom dan YouTube,” jelasnya.

Baca Juga :  Workshop Media Pembelajaran Berbasis Teknologi dan Pengenalan AI: Wujud Nyata Inovasi Digital di MTs Al-Falah Biru

Andhika mengatakan bahwa seminar ini bertujuan agar mahasiswa  selain Mahasiswa mendapatkan ilmu pengetahuan atau wawasan secara Akademis, juga mampu mengembangkan diri menjadi pribadi yang unggul di tengah persaingan global. 

“Kami ingin memberikan bekal kepada mahasiswa agar mereka dapat menjadi pribadi yang unggul serta mampu bersaing dalam lingkup nasional dan internasional.”pungkasnya***

Berita Terkait

IPI Garut Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2025, Tawarkan Prodi Unggul di Fakultas Ilmu Terapan dan Sains
Mahasiswa Universitas Garut Sabet Dua Medali di Brilliant Science Competition 2025, Rektor Sampaikan Apresiasi
Bupati Garut Hadiri Apel Pagi di Universitas Garut, Ini Pesan Semangat Pascalibur Lebaran
Zahra Aulia dari MAN 1 Garut Juara 1 Lomba Story Telling Tingkat Jawa Barat di ITG Festival 2025
Siap Kuliah Kesehatan? STIKes Karsa Husada Garut Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2025/2026
Dari STIKes Karsa Husada ke Institut! Proses Alih Bentuk Hampir Rampung, Ini Kata Ketua Pembina Yayasan YDHIG
Kepala LLDIKTI IV Puji STIKes Karsa Husada Garut: Dorong Percepatan Jabatan Dosen Menuju Institut Kesehatan Kelas Dunia
Ketua STIKes Karsa Husada Garut : “Kami Siap Jadi Institut, SDM dan Fasilitas Sudah Disiapkan!
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 08:21 WIB

IPI Garut Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2025, Tawarkan Prodi Unggul di Fakultas Ilmu Terapan dan Sains

Sabtu, 19 April 2025 - 07:47 WIB

Mahasiswa Universitas Garut Sabet Dua Medali di Brilliant Science Competition 2025, Rektor Sampaikan Apresiasi

Sabtu, 19 April 2025 - 07:11 WIB

Bupati Garut Hadiri Apel Pagi di Universitas Garut, Ini Pesan Semangat Pascalibur Lebaran

Jumat, 18 April 2025 - 05:58 WIB

Zahra Aulia dari MAN 1 Garut Juara 1 Lomba Story Telling Tingkat Jawa Barat di ITG Festival 2025

Kamis, 17 April 2025 - 19:03 WIB

Siap Kuliah Kesehatan? STIKes Karsa Husada Garut Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2025/2026

Berita Terbaru

error: Content is protected !!