Kebakaran Pasar Guntur : 4 Mobil Pemada Kebakaran Bantu Selamatkan Pasar Guntur, Ciawitali 

- Jurnalis

Kamis, 25 Mei 2023 - 07:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Disdamkar Garut dibantu warga dan yang lainnya berjibaku memadamkan api yang membakar beberapa kios di Blok G Pasar Ciawitali, Desa Haurpanggung, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Rabu (24/05/2023). (Dok. Disdamkar Garut).

Petugas Disdamkar Garut dibantu warga dan yang lainnya berjibaku memadamkan api yang membakar beberapa kios di Blok G Pasar Ciawitali, Desa Haurpanggung, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Rabu (24/05/2023). (Dok. Disdamkar Garut).

WARTAGARUT.COM – Rabu malam (24/05/2023) sekitar pukul 21.35 WIB, telah terjadi kebakaran di Pasar Guntur, Ciawitali Blok G, yang berlokasi di Desa Haurpanggung, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut.

Kebakaran yang terjadi tepat di belakang Markas Komando (Mako) Dinas Pemadam Kebakaran (Disdamkar) Kabupaten Garut ini, Disdamkar Garut menerjunkan 4 unit mobil pemadam kebakaran yakni tepatnya 2 unit kendaraan pemadam pancar dan 2 unit pemadam _supply_.

Kepala Disdamkar Garut, Eded Komara, mengatakan, berdasarkan laporan dari warga, awal mula terjadinya kebakaran berasal dari salah satu kios yang berada di tengah blok G, hingga kemudian api membesar dan merambat dengan cepat membakar seluruh bangunan rumah.

Baca Juga :  Rayakan Malam Tahun Baru di favehotel Cimanuk Garut dengan Nuansa Tropis dan Doorprize Seru!

Meski demikian, imbuh Eded, tidak ada korban luka maupun korban jiwa akibat kejadian kebakaran ini.

“Objek yang terbakar 20 kios, dan yang terselamatkan ada sekitar 24 kios,” ujar Eded dalam keterangan tertulisnya, Kamis (25/05/2023).

Sementara, untuk kerugian akibat adanya kebakaran ini, sedang dalam perhitungan oleh pihak berwenang.

Baca Juga :  Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!

“Unsur yang membantu pemadaman yaitu warga, TNI, Polisi, perangkat desa hingga keamanan pasar,” tandasnya.

 

Kebakaran Pasar Guntur : 4 Mobil Pemada Kebakaran Bantu Selamatkan Pasar Guntur, Ciawitali

Meta Deskripsi yang mengandung keyword dan SEO optimal: “Baca berita terbaru tentang kebakaran hebat di Pasar Guntur, Ciawitali Blok G, Garut. temukan informasi tentang mobil pemadam kebakaran yang bertugas memadamkan api dan upaya untuk mengatasi kerugian. #kebakaran #PasarGuntur #Garut”

Berita Terkait

Sekda Garut, Nurdin Yana: City Branding Garut Kunci Promosi Wisata dan Peningkatan Ekonomi Daerah
Disparbud Garut Sukses Gelar Penghargaan City Branding, Ini Pemenang dan Karya Terbaiknya!
Motivasi Baru! Kemenag Jabar Raih Dua Penghargaan di Ajang Humas Award 2024
Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!
Anggota DPRD Jawa Barat, H. Aceng Malki : Kader Hebat NU Harus Mandiri, Cerdas, dan Berani!
Pj Bupati Garut Pantau Situ Cangkuang untuk Sambut Libur Nataru 2025
Sekda Garut Pastikan Kesiapan Sambut Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025!
Sekda Garut Apresiasi Jalan Sehat Milad Muhammadiyah: Silaturahmi, Edukasi, dan Kesehatan dalam Satu Momen!
Berita ini 61 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:28 WIB

Sekda Garut, Nurdin Yana: City Branding Garut Kunci Promosi Wisata dan Peningkatan Ekonomi Daerah

Selasa, 31 Desember 2024 - 18:15 WIB

Disparbud Garut Sukses Gelar Penghargaan City Branding, Ini Pemenang dan Karya Terbaiknya!

Selasa, 31 Desember 2024 - 17:40 WIB

Motivasi Baru! Kemenag Jabar Raih Dua Penghargaan di Ajang Humas Award 2024

Selasa, 31 Desember 2024 - 17:25 WIB

Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!

Minggu, 29 Desember 2024 - 19:31 WIB

Pj Bupati Garut Pantau Situ Cangkuang untuk Sambut Libur Nataru 2025

Berita Terbaru

Akhir Tahun 2024_ Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!

Birokrasi

Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!

Selasa, 31 Des 2024 - 17:25 WIB

error: Content is protected !!