PDAM Garut dan Pemuda Bayongbong Bersatu Tanam Pohon untuk pelestarian sumber air dan Lingkungan

- Jurnalis

Selasa, 29 Oktober 2024 - 07:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PDAM Garut dan Pemuda Bayongbong Bersatu Tanam Pohon untuk pelestarian sumber air dan Lingkungan

PDAM Garut dan Pemuda Bayongbong Bersatu Tanam Pohon untuk pelestarian sumber air dan Lingkungan

WARTAGARUT.COM— Perumda Air Minum Tirta Intan Garut bersama Majelis Pemuda Bayongbong menggelar kegiatan tahunan berupa penanaman pohon.

Dengan mengusung tema “Tanam Satu Pohon, Petik Sejuta Kebaikan,” acara ini diadakan pada tanggal 28 Oktober 2024, bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda.

Kegiatan ini sebagai simbol nyata dari kepedulian terhadap lingkungan dan generasi mendatang.

Tujuan dari program ini adalah untuk menjaga kelestarian lingkungan, meningkatkan kualitas udara, serta mengembalikan keseimbangan ekosistem di Garut, khususnya di sekitar sumber Air Jamban, Desa Bayongbong.

Baca Juga :  Pemerintah Garut Gelar Isbat Nikah Massal, Cegah Nikah Tak Sah Secara Hukum

Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Intan, Dr. H. Aja Rowikarim, menyatakan bahwa program ini diharapkan bisa mengedukasi masyarakat akan pentingnya penghijauan demi keberlanjutan sumber daya alam, termasuk air bersih yang vital bagi kehidupan.

“Kami berkomitmen untuk melakukan penanaman pohon setiap tahun sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan. Kolaborasi masyarakat dan perusahaan penting untuk mencapai tujuan bersama, yaitu lingkungan lebih baik untuk generasi mendatang,” ujar H. Aja Rowikarim.

Baca Juga :  Jangan Takut Lapor! Kejari Garut Dirikan Posko Akses Keadilan, Siap Dampingi Korban Kekerasan Seksual

Masyarakat Peduli Bayongbong sebagai mitra kegiatan ini juga aktif dalam pelestarian lingkungan di wilayah Garut, dengan harapan masyarakat semakin sadar akan pentingnya penghijauan.

Setiap pohon yang ditanam menjadi simbol komitmen untuk masa depan hijau dan kelestarian sumber air bersih.

Penulis : Soni Tarsoni

Sumber Berita : Rls

Berita Terkait

Komitmen Pelayanan! Direksi PDAM Tirta Intan Garut Apel Pagi dan Rakor di Cilawu, Lanjut Hadiri Sosialisasi Permendagri 23/2024
Pemerintah Garut Gelar Isbat Nikah Massal, Cegah Nikah Tak Sah Secara Hukum
Jangan Takut Lapor! Kejari Garut Dirikan Posko Akses Keadilan, Siap Dampingi Korban Kekerasan Seksual
Kuota Haji Garut 2025 Tembus 1.931 Orang, Lansia Dapat Prioritas di Kloter Khusus!
Yuk Intip Serunya Al Malik Fest 2025! Ada Tabligh Akbar, Hiburan Religi, dan Hadiah Umrah Gratis!
Al-Malik Travel Luncurkan Umrah Honeymoon dan Anak Muda! Dirut Al Malik, Arkan Fadhil Ungkap Misi Spiritualnya
Titiek Puspa Meninggal Dunia: Ini Kronologi Lengkap Sejak Sakit hingga Tutup Usia
Sukses Operasi Ketupat Lodaya 2025! 1.300 Personel Gabungan Dapat Apresiasi Kapolres Garut  
Berita ini 76 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:29 WIB

Komitmen Pelayanan! Direksi PDAM Tirta Intan Garut Apel Pagi dan Rakor di Cilawu, Lanjut Hadiri Sosialisasi Permendagri 23/2024

Kamis, 17 April 2025 - 07:37 WIB

Pemerintah Garut Gelar Isbat Nikah Massal, Cegah Nikah Tak Sah Secara Hukum

Senin, 14 April 2025 - 18:51 WIB

Jangan Takut Lapor! Kejari Garut Dirikan Posko Akses Keadilan, Siap Dampingi Korban Kekerasan Seksual

Minggu, 13 April 2025 - 19:50 WIB

Kuota Haji Garut 2025 Tembus 1.931 Orang, Lansia Dapat Prioritas di Kloter Khusus!

Sabtu, 12 April 2025 - 18:52 WIB

Yuk Intip Serunya Al Malik Fest 2025! Ada Tabligh Akbar, Hiburan Religi, dan Hadiah Umrah Gratis!

Berita Terbaru

error: Content is protected !!