Yusup Musyaffa Sebut, Reses Akomodir Aspirasi Masyarakat, Dibahas di Sidang Paripurna 

- Jurnalis

Sabtu, 3 Desember 2022 - 11:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Fraksi PKS DPRD Kabupaten Garut, Dapil 1, Yusup Musyaffa, Lc.

Anggota Fraksi PKS DPRD Kabupaten Garut, Dapil 1, Yusup Musyaffa, Lc.

WARTA GARUT – Anggota Fraksi PKS DPRD Kabupaten Garut, Daerah pemilihan (Dapil) 1, Yusuf Musyaffa, Lc. melaksanakan Reses untuk menjaring aspirasi masyarakat.

Dalam Reses masa sidang III Tahun 2022 ini, Selain pembangunan 2024, Pihaknya menitikberatkan pada kegiatan pemberdayaan ekonomi terhadap UMKM.

Baca Juga :  Motivasi Baru! Kemenag Jabar Raih Dua Penghargaan di Ajang Humas Award 2024

“Kalau kita prioritasnya mungkin Lebih kepada pemberdayaan. Memberdayakan kegiatan pelatihan untuk UMKM dan sebagainya,” tuturnya saat ditemui usai Reses di Aula Al Khoiriyah jalan Ahmad Yani timur kelurahan Lebak Jaya Kecamatan Karangpawitan, Jum’at (2/12/2022).

Menurut Yusup, Terkait infrastruktur, Pemerintahan Daerah telah banyak di wilayah, Tetapi kata dia, Bukan berarti pihaknya meninggalkan program pembangunan.

Baca Juga :  Disparbud Garut Sukses Gelar Penghargaan City Branding, Ini Pemenang dan Karya Terbaiknya!

“Kita ini lebih menekankan di kegiatan-kegiatan pemberdayaan,”ujarnya menegaskan.

Ia menyebutkan, Kegiatan reses ini untuk mengakomodir kepentingan masyarakat ini, kata dia, hasilnya akan  dibahas dalam rapat paripurna.

Berita Terkait

Sekda Garut, Nurdin Yana: City Branding Garut Kunci Promosi Wisata dan Peningkatan Ekonomi Daerah
Disparbud Garut Sukses Gelar Penghargaan City Branding, Ini Pemenang dan Karya Terbaiknya!
Motivasi Baru! Kemenag Jabar Raih Dua Penghargaan di Ajang Humas Award 2024
Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!
Anggota DPRD Jawa Barat, H. Aceng Malki : Kader Hebat NU Harus Mandiri, Cerdas, dan Berani!
Pj Bupati Garut Pantau Situ Cangkuang untuk Sambut Libur Nataru 2025
Sekda Garut Pastikan Kesiapan Sambut Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025!
Sekda Garut Apresiasi Jalan Sehat Milad Muhammadiyah: Silaturahmi, Edukasi, dan Kesehatan dalam Satu Momen!
Berita ini 283 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:28 WIB

Sekda Garut, Nurdin Yana: City Branding Garut Kunci Promosi Wisata dan Peningkatan Ekonomi Daerah

Selasa, 31 Desember 2024 - 18:15 WIB

Disparbud Garut Sukses Gelar Penghargaan City Branding, Ini Pemenang dan Karya Terbaiknya!

Selasa, 31 Desember 2024 - 17:25 WIB

Akhir Tahun 2024: Kemenag Garut Fokus Evaluasi Kinerja ASN!

Selasa, 31 Desember 2024 - 09:38 WIB

Anggota DPRD Jawa Barat, H. Aceng Malki : Kader Hebat NU Harus Mandiri, Cerdas, dan Berani!

Minggu, 29 Desember 2024 - 19:31 WIB

Pj Bupati Garut Pantau Situ Cangkuang untuk Sambut Libur Nataru 2025

Berita Terbaru

Hotel Harmoni, Pilihan Ideal untuk Liburan Nyaman di Cipanas Garut

Hotel di Garut

Hotel Harmoni, Pilihan Ideal untuk Liburan Nyaman di Cipanas Garut

Jumat, 3 Jan 2025 - 15:56 WIB

error: Content is protected !!