Meriah! Kemenag Garut Gelar Senam Sehat Sambut Hari Amal Bhakti ke-79

- Jurnalis

Sabtu, 7 Desember 2024 - 08:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meriah! Kemenag Garut Gelar Senam Sehat Sambut Hari Amal Bhakti ke-79

Meriah! Kemenag Garut Gelar Senam Sehat Sambut Hari Amal Bhakti ke-79

WARTAGARUT.COM– Dalam rangka menyambut Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama yang ke-79, Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Garut menggelar kegiatan senam sehat bersama di Lapang Kantor Kemenag Garut. 

Acara ini berlangsung meriah di Hall Kantor Kemenag Garut pada Jumat pagi, 6 Desember 2024 dan disiarkan langsung bersama Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Barat.

Baca Juga :  Kasi PHU Kemenag Garut, H. Indra Azwar Buka Jalan Sehat Milad MAN 1 Garut: “Langkah Bersama untuk Negeri!”

Kepala Kemenag Kabupaten Garut, Dr. H. Saepulloh, S.Ag., M.Pd.I., menyampaikan apresiasinya atas antusiasme peserta yang terdiri dari pegawai Kemenag dan keluarga besar Kemenag.

“Kegiatan ini menjadi momen penting untuk mempererat silaturahmi sekaligus menjaga kesehatan jasmani, sejalan dengan semangat Hari Amal Bhakti yang mengedepankan kebersamaan dan pelayanan kepada masyarakat,” ujar Dr. H. Saepulloh.

Acara senam sehat ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan HAB Kemenag ke-79 yang puncaknya akan berlangsung pada 3 Januari 2025 mendatang. 

Baca Juga :  Zahra Aulia dari MAN 1 Garut Juara 1 Lomba Story Telling Tingkat Jawa Barat di ITG Festival 2025

Selain senam sehat, berbagai agenda lainnya, seperti lomba keagamaan, bakti sosial, dan seminar, juga telah direncanakan.

Kemenag Kabupaten Garut berkomitmen untuk terus memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat, sekaligus memperkuat nilai-nilai keagamaan di berbagai aspek kehidupan.

Penulis : Soni Tarsoni

Berita Terkait

Kemenag Garut Pastikan Jamaah Haji 2025 Diberangkatkan dalam 5 Kloter, Ini Rinciannya
Apel Pagi Kemenag Garut Peringati Hari Kartini, Kepala Kemenag Tekankan Peran Strategis Perempuan
Komitmen Pelayanan! Direksi PDAM Tirta Intan Garut Apel Pagi dan Rakor di Cilawu, Lanjut Hadiri Sosialisasi Permendagri 23/2024
Pemerintah Garut Gelar Isbat Nikah Massal, Cegah Nikah Tak Sah Secara Hukum
Jangan Takut Lapor! Kejari Garut Dirikan Posko Akses Keadilan, Siap Dampingi Korban Kekerasan Seksual
Kuota Haji Garut 2025 Tembus 1.931 Orang, Lansia Dapat Prioritas di Kloter Khusus!
Yuk Intip Serunya Al Malik Fest 2025! Ada Tabligh Akbar, Hiburan Religi, dan Hadiah Umrah Gratis!
Al-Malik Travel Luncurkan Umrah Honeymoon dan Anak Muda! Dirut Al Malik, Arkan Fadhil Ungkap Misi Spiritualnya
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:29 WIB

Kemenag Garut Pastikan Jamaah Haji 2025 Diberangkatkan dalam 5 Kloter, Ini Rinciannya

Senin, 21 April 2025 - 13:26 WIB

Apel Pagi Kemenag Garut Peringati Hari Kartini, Kepala Kemenag Tekankan Peran Strategis Perempuan

Jumat, 18 April 2025 - 09:29 WIB

Komitmen Pelayanan! Direksi PDAM Tirta Intan Garut Apel Pagi dan Rakor di Cilawu, Lanjut Hadiri Sosialisasi Permendagri 23/2024

Kamis, 17 April 2025 - 07:37 WIB

Pemerintah Garut Gelar Isbat Nikah Massal, Cegah Nikah Tak Sah Secara Hukum

Senin, 14 April 2025 - 18:51 WIB

Jangan Takut Lapor! Kejari Garut Dirikan Posko Akses Keadilan, Siap Dampingi Korban Kekerasan Seksual

Berita Terbaru

error: Content is protected !!