Enan, Ketua DPC Partai Gerindra, Maju Kembali Sebagai Caleg Dapil 2  DPRD Kabupaten Garut

- Jurnalis

Selasa, 24 Oktober 2023 - 06:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Enan, Ketua DPC Partai Gerindra, Maju Kembali Sebagai Caleg Dapil 2  DPRD Kabupaten Garut

Enan, Ketua DPC Partai Gerindra, Maju Kembali Sebagai Caleg Dapil 2  DPRD Kabupaten Garut

WARTAGARUT.COM– Ketua DPC Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kabupaten  Enan, maju dalam pencalonannya sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Garut Tahun 2024. 

Enan akan maju di Daerah Pemilihan (Dapil) 2 DPRD Garut, dengan menempati nomor urut 1 dalam Pemilihan Legislatif mendatang.

Dalam pernyataannya Enan menyampaikan rasa syukur dan semangat untuk terus berkiprah dalam dunia politik dengan tujuan utama untuk melayani masyarakat. 

Baca Juga :  Inovasi Garut Satu Data: Langkah Cepat Pasangan Syakur-Putri untuk Kebijakan Tepat Sasaran

“Alhamdulillah, pada periode saat ini telah berbuat untuk kepentingan masyarakat. Karena fungsi dewan itu adalah menampung aspirasi masyarakat,” katanya.

Ia menegaskan bahwa banyak aspirasi masyarakat yang telah diakomodasi dan direalisasikan selama periode sebelumnya. 

“Dalam periode mendatang, saya berkomitmen untuk melanjutkan program-program yang belum sempat terealisasi dan menciptakan terobosan baru yang akan mendorong kemajuan Kabupaten Garut,”uangkapnya kepada WartaGarut.com di Kantor DPRD Garut pada Senin, 23 Oktober 2023.

Baca Juga :  Pengakuan Bergengsi! Kerajinan Kulit Sukaregang Jadi WBTB Jawa Barat 2025

Keputusan Enan untuk kembali bertarung dalam pemilihan legislatif menunjukkan tekadnya untuk terus berkontribusi dalam pembangunan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat Garut. 

Dalam dunia politik yang penuh dengan tantangan, ia berharap bisa memberikan yang terbaik bagi masyarakat dan memajukan daerahnya.(Soni)***

Berita Terkait

Anggota Komisi V DPRD Jabar, Aceng Malki Perjuangkan Perlindungan Tenaga Kerja Jabar Lewat Perda Nomor 5 Tahun 2023
Halaqoh Siyasah DPW PKB Jabar: Kiai dan Politik, Sinergi Menuju Indonesia Sejahtera
Pengakuan Bergengsi! Kerajinan Kulit Sukaregang Jadi WBTB Jawa Barat 2025
Inovasi Garut Satu Data: Langkah Cepat Pasangan Syakur-Putri untuk Kebijakan Tepat Sasaran
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Garut Tetapkan Pasangan Syakur-Putri Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025
Refleksi Akhir Tahun: Dapur Lapas Kelas IIA Garut Raih Standar Internasional, Produk Unggulan Tembus Ekspor
Sah! Abdusy Syakur Amin dan Putri Karlina Ditetapkan Sebagai Pemimpin Baru Dalam Rapat Pleno KPU Garut
Kepala Bakesbangpol Garut: Saatnya Bersatu, Wujudkan Garut Hebat yang Tata Tentrem Kerta Raharja!
Berita ini 881 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 06:57 WIB

Anggota Komisi V DPRD Jabar, Aceng Malki Perjuangkan Perlindungan Tenaga Kerja Jabar Lewat Perda Nomor 5 Tahun 2023

Selasa, 14 Januari 2025 - 15:30 WIB

Halaqoh Siyasah DPW PKB Jabar: Kiai dan Politik, Sinergi Menuju Indonesia Sejahtera

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:52 WIB

Pengakuan Bergengsi! Kerajinan Kulit Sukaregang Jadi WBTB Jawa Barat 2025

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:22 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Garut Tetapkan Pasangan Syakur-Putri Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025

Minggu, 12 Januari 2025 - 12:52 WIB

Refleksi Akhir Tahun: Dapur Lapas Kelas IIA Garut Raih Standar Internasional, Produk Unggulan Tembus Ekspor

Berita Terbaru

error: Content is protected !!