Barnas Adjidin Luncurkan Gerakan Zero Waste: Mewujudkan Kabupaten Garut Bersih dan Bebas Sampah Plastik

- Jurnalis

Jumat, 2 Februari 2024 - 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Barnas Adjidin Luncurkan Gerakan Zero Waste: Mewujudkan Kabupaten Garut Bersih dan Bebas Sampah Plastik

Barnas Adjidin Luncurkan Gerakan Zero Waste: Mewujudkan Kabupaten Garut Bersih dan Bebas Sampah Plastik

WARTAGARUT.COM – Penjabat Bupati Garut, Barnas Adjidin, resmi meluncurkan Gerakan Zero Waste sebagai langkah konkret dalam menanggulangi permasalahan sampah plastik di sekitar Jalan Ibrahim Adjie, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut pada Jumat, 2 Februari 2014.

Pj Bupati Garut Barnas Adjidin berharap gerakan ini tidak sekedar menjadi slogan, melainkan dapat diimplementasikan secara rutin oleh masyarakat dan seluruh pihak.

Barnas Adjidin menyampaikan urgensi perawatan lingkungan sebagai upaya menjaga keindahan alam Kabupaten Garut.

Meskipun Pemkab Garut memiliki regulasi terkait pengelolaan lingkungan hidup melalui instruksi bupati, kata Ia, langkah konkret diperlukan untuk mewujudkan Kabupaten Garut sebagai daerah bersih dan zero waste.

Baca Juga :  Anggota DPRD Jabar, Aceng Malki, Dukung BNP Merah Putih Lawan Radikalisme dan Intoleransi

“Partisipasi masyarakat menjadi kunci kesuksesan gerakan ini. Sosialisasi, pengawasan, dan evaluasi perlu dilakukan secara terus-menerus. Ini tidak hanya tanggung jawab pemerintah, tapi juga masyarakat. Jadi, sosialisasi, pengawasan, dan evaluasi harus terus berjalan,” tegasnya.

Gerakan Zero Waste akan mendapatkan pemantauan dari Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Garut, yang juga bertindak sebagai komando dari kegiatan ini.

Baca Juga :  Haul Akbar dan Apel Kebangsaan BNP Merah Putih: Ceng Malki Ajak BNP MP Bangkit dan Berperan dalam Pembangunan

Barnas meminta agar dinas terkait secara aktif memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan gerakan setiap minggu.

“Oleh karena itu, Pak Kadis, tolong monitor, buat evaluasi setiap minggunya tentang apa yang sudah dilakukan, apa yang perlu ditingkatkan, dan apa yang harus dilakukan,” pinta Barnas.

Dengan peluncuran Gerakan Zero Waste, diharapkan Kabupaten Garut dapat menjadi contoh daerah yang peduli terhadap lingkungan, mengurangi dampak sampah plastik, dan mendorong keberlanjutan ekologis.(Soni)***

Berita Terkait

Bupati Terpilih Syakur Amin Hadiri Apel Kebangsaan BNPMP, Ini Pesan Pentingnya!
PDAM Tirta Intan Garut Bahas Peningkatan Layanan Air Bersih dengan Penjabat Bupati Garut
Makna Tersembunyi di Logo HJG ke-212, Warga Garut Wajib Tahu!
DLH Garut Resmi Hentikan Pengiriman Sampah dari Bandung
Pemkab Garut Gelar Rakor Antisipasi Kemacetan dan Pungli Jelang Libur Panjang
Kunker Pansus 2 DPRD Jawa Barat ke Bali, Aceng Malki Fokus Cari Solusi Investasi Terbaik Kemudahan Berusaha
Kemenag Garut Gelar Evaluasi Kinerja 2024 dan Targetkan Prestasi Besar di 2025
Hebat! Garut Jadi Penghasil Jagung Nomor 1 di Jabar, Produksi Capai 600 Ribu Ton
Berita ini 97 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 10:00 WIB

Bupati Terpilih Syakur Amin Hadiri Apel Kebangsaan BNPMP, Ini Pesan Pentingnya!

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:16 WIB

PDAM Tirta Intan Garut Bahas Peningkatan Layanan Air Bersih dengan Penjabat Bupati Garut

Sabtu, 1 Februari 2025 - 08:08 WIB

Makna Tersembunyi di Logo HJG ke-212, Warga Garut Wajib Tahu!

Sabtu, 1 Februari 2025 - 07:45 WIB

DLH Garut Resmi Hentikan Pengiriman Sampah dari Bandung

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:29 WIB

Pemkab Garut Gelar Rakor Antisipasi Kemacetan dan Pungli Jelang Libur Panjang

Berita Terbaru

error: Content is protected !!