Hasil Rakerda Dekopinda Garut, Diharapkan Bisa Bantu Tingkatkan Ekonomi  Garut

- Jurnalis

Kamis, 26 Mei 2022 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Dewan koperasi indonesia Daerah (Dekopinda) Wilayah Jawa Barat Dr Drs H Mustopa Djamaludin MSI saat memberikan Sambutan pada Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Tahun 2022 Dekopinda Garut, Rabu (25/5/2022)

Ketua Dewan koperasi indonesia Daerah (Dekopinda) Wilayah Jawa Barat Dr Drs H Mustopa Djamaludin MSI saat memberikan Sambutan pada Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Tahun 2022 Dekopinda Garut, Rabu (25/5/2022)

WARTA GARUT – Ketua Dewan koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Wilayah Jawa Barat, Dr Drs H Mustopa Djamaludin  MSI menghadiri Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Dekopinda Kabupaten Garut Tahun 2022.

Pelaksanaan Rakerda bertema Menuju Koperasi Tangguh, Mandiri dan Berdaya Saing dalam Bingkai Koperasi Modern ini, dilaksanakan di Aula KPRI Sasakadana Kabupaten Garut, Rabu (25/5/2022).

Baca Juga :  H. Aceng Malki Mimar: Raker Pansus II di Garut Fokus pada Peningkatan Iklim Investasi!

“Rakerda ini, sangat bagus karena dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang ada,”katanya

Ia menjelaskan, Rakeda itu, merupakan hak kewajiban yang harus dilakukan secara baik, berdasarkan kebersamaan untuk menyusun program kerja.

“Rakerda membicarakan hal-hal hasil kerja dan rencana kerja kedepan serta mengambil langkah-langkah baik dalam rangka memberikan pelayanan lebih baik kepada anggota,”ujarnya.

Baca Juga :  Kantor Kecamatan Pangatikan Resmi Dibuka: Fokus Tingkatkan Pelayanan Publik

Ia berharap, Rakerda Dekopinda Garut 2022 in, bisa menghasilkan rumusan-rumusan strategis untuk lebih mengoptimalkan Gerakan Koperasi di Kabupaten Garut.

“Semoga Rakerda ini, bisa terus membantu dan bekerjasama  dengan pemerintah, dalam upaya mensejahterakan masyarakat dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Garut yang lebih baik,”ucapnya.

Berita Terkait

Rapat Koordinasi Pengawasan Daerah Kabupaten Garut: Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Akuntabel
Kabar Terbaru Upah Sektoral 2025 Jabar: Garut dan Tasikmalaya Tak Lolos Kriteria!
Kantor Kecamatan Pangatikan Resmi Dibuka: Fokus Tingkatkan Pelayanan Publik
 Kabupaten Garut Mantapkan Implementasi SPBE untuk Tingkatkan Layanan Publik
Karya Bambu Garut: Dari Lokal ke Internasional, Apa Rahasianya?
Pansus II DPRD Jabar Dorong Investasi untuk Kesejahteraan, Ceng Malki: Harus Jadi Solusi Atasi Pengangguran
H. Aceng Malki Mimar: Raker Pansus II di Garut Fokus pada Peningkatan Iklim Investasi!
Inspektorat Kabupaten Garut Gelar Bimtek Pengelolaan Dana BOS untuk Kepala Sekolah SD
Berita ini 329 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 19 Desember 2024 - 20:32 WIB

Rapat Koordinasi Pengawasan Daerah Kabupaten Garut: Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan yang Akuntabel

Kamis, 19 Desember 2024 - 19:55 WIB

Kabar Terbaru Upah Sektoral 2025 Jabar: Garut dan Tasikmalaya Tak Lolos Kriteria!

Kamis, 19 Desember 2024 - 19:21 WIB

Kantor Kecamatan Pangatikan Resmi Dibuka: Fokus Tingkatkan Pelayanan Publik

Kamis, 19 Desember 2024 - 19:04 WIB

 Kabupaten Garut Mantapkan Implementasi SPBE untuk Tingkatkan Layanan Publik

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:09 WIB

Karya Bambu Garut: Dari Lokal ke Internasional, Apa Rahasianya?

Berita Terbaru

error: Content is protected !!