Peringatan HUT ke-79 RI, Kepala Kemenag Garut, Dr. H. Saepulloh: Momentum Muhasabah Menuju Indonesia Emas 2045

- Jurnalis

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 10:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peringatan HUT ke-79 RI, Kepala Kemenag Garut, Dr. H. Saepulloh: Momentum Muhasabah Menuju Indonesia Emas 2045

Peringatan HUT ke-79 RI, Kepala Kemenag Garut, Dr. H. Saepulloh: Momentum Muhasabah Menuju Indonesia Emas 2045

WARTAGARUT.COM – Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Garut, Dr. H. Saepulloh, S.Ag., M.Pd.I., menyampaikan pandangannya mengenai makna Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia.

Menurutnya, peringatan kemerdekaan bukan sekadar ritual tahunan, melainkan momen penting untuk muhasabah atau introspeksi diri.

“Kita perlu melihat kembali apa yang sudah kita lakukan, apa yang belum, di mana kekurangan kita, dan di mana kelebihan kita. Ini menjadi tolak ukur bagaimana kita bisa mewujudkan Indonesia emas pada tahun 2045,” ujar Dr. H. Saepulloh.

Baca Juga :  Pemkab Garut Dorong Digitalisasi Hukum Tingkat Desa dan Kelurahan Melalui Pembinaan JDIH Tahun 2024

Dr. Saepulloh menekankan bahwa peringatan ini harus menjadi sumber semangat baru bagi seluruh elemen masyarakat, khususnya generasi muda.

Ia berharap bahwa tema “Nusantara Baru, Indonesia Maju” yang diusung dalam peringatan tahun ini tidak hanya menjadi slogan, tetapi juga memotivasi generasi muda untuk bangkit dan berkontribusi secara nyata dalam pembangunan bangsa.

 

 

“Hari raya kemerdekaan ini harus menjadi spirit baru, untuk membangkitkan generasi muda agar menjadi insan-insan terbaik yang akan meneruskan perjuangan di masa depan,”pesan Kepala Kemenag Garut, Dr.H. Saepulloh.

Baca Juga :  Pemkab Garut Gelar Upacara Hari Pahlawan 2024, Barnas Adjidin Serahkan Bantuan untuk Warakawuri

“Anak-anak muda adalah generasi penerus kami, jadi tetap semangat, bangkit terus, dan jadilah bagian dari perubahan besar menuju Indonesia emas 2045,” pungkas Dr.H. Saepulloh

Pernyataan Dr. H. Saepulloh ini diharapkan dapat menginspirasi masyarakat, terutama para generasi muda di Kabupaten Garut, untuk terus berjuang dan berkontribusi dalam pembangunan Indonesia yang lebih baik.***

Penulis : Soni Tarsoni

Berita Terkait

Kemenag Garut Gelar Pembinaan Guru PAI PPPK Bersertifikasi untuk Indonesia Emas
Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan di Garut, GOW dan DPPKBPPA Serukan Stop Kekerasan Selamanya
Peringatan Hari Guru Nasional dan HUT ke-79 PGRI: Pj Bupati Garut Apresiasi Guru Mencerdaskan Bangsa
Komitmen Hidupkan Sekolah Berbudaya Lingkungan, SDIT Al Mashduqi Garut Raih Anugerah Raksa Prasada Jabar 2024
Kisah Pilu Talitha Curtis: Dari Bintang FTV Menjadi Penjual Risol di Pinggir Jalan
Pemerintah Garut Perkuat Infrastruktur Internet untuk Dukung E-Commerce Pedesaan
713 Peserta Ramaikan PORSENI HAB Ke-79 Kemenag Garut, Ini Cabang yang Dilombakan!
Launching HAB Ke-79, Kepala Kemenag Garut: PORSENI Jadi Ajang Persatuan dan Toleransi di Tengah Keberagaman!
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 20:26 WIB

Kemenag Garut Gelar Pembinaan Guru PAI PPPK Bersertifikasi untuk Indonesia Emas

Rabu, 11 Desember 2024 - 17:53 WIB

Peringatan Hari Guru Nasional dan HUT ke-79 PGRI: Pj Bupati Garut Apresiasi Guru Mencerdaskan Bangsa

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:35 WIB

Komitmen Hidupkan Sekolah Berbudaya Lingkungan, SDIT Al Mashduqi Garut Raih Anugerah Raksa Prasada Jabar 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:12 WIB

Kisah Pilu Talitha Curtis: Dari Bintang FTV Menjadi Penjual Risol di Pinggir Jalan

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:46 WIB

Pemerintah Garut Perkuat Infrastruktur Internet untuk Dukung E-Commerce Pedesaan

Berita Terbaru

error: Content is protected !!