SII Kabupaten Garut Gelar Silaturahim Ba’da Idultitri

- Jurnalis

Minggu, 5 Mei 2024 - 20:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SII Kabupaten Garut Gelar Silaturahim Ba'da Idultitri

SII Kabupaten Garut Gelar Silaturahim Ba'da Idultitri

WARTAGARUT.COM – Syarikat Islam Indonesia (SII) Kabupaten Garut menggelar Silaturahim Ba’da Idultitri dan Halal Bihalal di Gedung Pendopo Garut, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut pada Minggu, 5 Mei 2024.

Acara ini menjadi momentum untuk mempererat tali silaturahim dan meningkatkan ukhuwah islamiyah di tengah-tengah masyarakat, serta sebagai wadah untuk bertukar salam dan maaf-memaafkan menjelang perayaan Idulfitri.

Dalam kesempatan tersebut, hadir perwakilan dari Pimpinan Pusat SII, H. Dede M. Alwi Nurdin, Dewan Pimpinan Wilayah SII, Imam Tahyudin, serta Ketua Pimpinan Cabang SII Kabupaten Garut, Asep Saeputamam.

Baca Juga :  Fruitcity Garut Gelar Lomba Mewarnai Spesial Anniversary, Ajang Kreativitas dan Ngabuburit di Ramadan 1446 H

Asep Saeputamam, Ketua Pimpinan Cabang SII Kabupaten Garut, menyampaikan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan umat Islam, serta memperkuat nilai-nilai kebersamaan dan toleransi di tengah-tengah perbedaan.

“Momen silaturahim ini menjadi ajang untuk mempererat hubungan antar sesama umat Islam, saling berbagi kebahagiaan, serta mempererat solidaritas dalam membangun kehidupan beragama yang harmonis dan sejahtera,” ungkap Asep.

Baca Juga :  Rahasia Bahagia di Bulan Ramadhan! Simak Wejangan Dr. H. Hadiat dalam Tabligh Akbar STIKes Karsa Husada

Dengan adanya acara Silaturahim Ba’da Idultitri dan Halal Bihalal ini, diharapkan dapat memberikan inspirasi dan motivasi bagi seluruh jamaah untuk terus berkontribusi dalam memajukan dakwah dan pengabdian kepada agama dan masyarakat.

Penulis : Soni Tarsoni

Berita Terkait

Tabligh Akbar Dalam Rangka Peringatan Nuzulul Quran di Lingkungan STikes Karsa Husada dan Yayasan Dharma Husada Insani Garut 
Ketua STIKes Karsa Husada Garut: Ramadan Mengajarkan Disiplin, Sabar dan Kepedulian!
Rahasia Bahagia di Bulan Ramadhan! Simak Wejangan Dr. H. Hadiat dalam Tabligh Akbar STIKes Karsa Husada
Fruitcity Garut Gelar Lomba Mewarnai Spesial Anniversary, Ajang Kreativitas dan Ngabuburit di Ramadan 1446 H
Resmi Dimulai!  MAN 1 Garut Laksanakan Ujian Madrasah Berbasis Android, Langkah Inovatif di Dunia Pendidikan
Pendaftaran Sekolah Pascasarjana IPI Garut 2025 Dibuka! Cek Syarat & Jadwalnya
PPG IPI Garut Buka Pendaftaran! Peluang Emas untuk Jadi Guru Profesional
Polres Garut Gelar Jumat Berkah, Santuni Puluhan Anak Yatim dari YPI Al-Usman Sucinaraja
Berita ini 128 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 15:17 WIB

Tabligh Akbar Dalam Rangka Peringatan Nuzulul Quran di Lingkungan STikes Karsa Husada dan Yayasan Dharma Husada Insani Garut 

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:40 WIB

Ketua STIKes Karsa Husada Garut: Ramadan Mengajarkan Disiplin, Sabar dan Kepedulian!

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:38 WIB

Rahasia Bahagia di Bulan Ramadhan! Simak Wejangan Dr. H. Hadiat dalam Tabligh Akbar STIKes Karsa Husada

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:30 WIB

Fruitcity Garut Gelar Lomba Mewarnai Spesial Anniversary, Ajang Kreativitas dan Ngabuburit di Ramadan 1446 H

Sabtu, 22 Maret 2025 - 05:52 WIB

Resmi Dimulai!  MAN 1 Garut Laksanakan Ujian Madrasah Berbasis Android, Langkah Inovatif di Dunia Pendidikan

Berita Terbaru

error: Content is protected !!